Pembukaan Pendaftaran Beasiswa Kartu Indonesia Pintar (KIP) Kuliah Tahun 2024

Pembukaan Pendaftaran Beasiswa Kartu Indonesia Pintar (KIP) Kuliah Tahun 2024

Pembukaan Pendaftaran Beasiswa Kartu Indonesia Pintar (KIP) Kuliah Tahun 2024

  1. Jadwal
  1. Pendaftaran:                   23 Agustus – 1 September 2024
  2. Pemberkasan (Upload):  23 Agustus – 1 September 2024
  3. Wawancara:                    3 – 13 September 2024 (Sabtu-Minggu Libur)
  4. Pengumuman:                1 Oktober 2024         

 

  1. Persyaratan Beasiswa Kartu Indonesia Pintar (KIP) Kuliah
  1. Sudah terdaftar sebagai mahasiswa UIN Syarif Hidayatullah Jakarta, Tahun Akademik 2024/2025;
  2. Memiliki salah satu kartu program bantuan nasional dalam bentuk:
    • Kartu Indonesia Pintar (KIP); atau
    • Kartu Jakarta Pintar (KJP); atau
    • Kartu Keluarga Sejahtera (KKS) untuk Program Keluarga Harapan (PKH).
  3. Bagi mahasiswa yang tidak tergolong dalam kategori b, tetap bisa mendaftar beasiswa KIP Kuliah dibuktikan dengan pendapatan kotor gabungan orang tua/wali maksimal sebesar Rp 4.000.000,00 (empat juta rupiah) per bulan atau pendapatan kotor gabungan orang tua/wali dibagi jumlah anggota keluarga maksimal Rp 750.000 (tujuh ratus lima puluh ribu rupiah) per bulan dibuktikan dengan mengisi form surat keterangan yang ditandatangani dan disahkan oleh pemerintah setempat dan memiliki UKT 1, 2, dan 3.
  4. Mahasiswa yang terdampak Covid-19 dikarenakan status orang tua/wali, meninggal dunia dan mengalami pemutusan hubungan kerja (PHK);
  5. Mahasiswa difabel yang mengalami cacat bawaan/akibat kecelakaan dibuktikan dengan surat keterangan dari pimpinan sekolah asal;
  6. Melakukan pendaftaran daring (online);

 

  1. Pendaftar menyerahkan berkas melalui SCAN FILE:
  1. Berkas Upload (File Scan) dijadikan 1

Scan berkas yang sudah ditentukan menjadi 1 file dalam bentuk .pdf lalu upload ke dalam gform yang telah disediakan dalam web pendaftaran;

File yang di Scan diberikan nama: Fakultas_NIM_Nama

Contoh: FITK _11210110000***_Januar Aritian

  1. Membawa semua berkas asli sesuai dengan berkas yang telah ditentukan ketika wawancara.

 

  1. Berkas pendaftaran
  2. Bagi Mahasiswa yang memiliki Kartu KIP, KJP atau KKS
  •  
    • Pas foto terbaru berwarna ukuran 3 x 4 sebanyak 1 lembar;
    • Kartu Indonesia Pintar (KIP) atau Kartu Jakarta Pintar (KJP) atau Kartu Keluarga Sejahtera (KKS) untuk Program Keluarga Harapan (PKH);
    • Kartu identitas (KTP, SIM, passport) (Cetak dikertas A4);
    • Menandatangani Pakta Integritas (Cetak dikertas A4);
    • Surat keterangan atau pernyataan tidak sedang menerima beasiswa manapun dibubuhi materai 10.000 (Cetak dikertas A4);
    • Kartu Keluarga (KK) dilegalisir Lurah/Kepala Desa (Cetak dikertas A4);
    • Ijazah SLTA/sederajat dilegalisir atau surat keterangan lulus (SKL) asli;
    • Fotokopi raport SLTA/sederajat semester I (satu) s.d. VI (enam) dilegalisir (Cetak dikertas A4);
    • Bukti prestasi akademik atau peringkat 10 besar di kelas, berupa fotokopi surat keterangan, piagam atau sertifikat dilegalisir jika ada (Cetak dikertas A4);
    • Bukti prestasi non akademik bidang olah raga, seni, dan sejenisnya, berupa fotokopi piagam/sertifikat dilegalisir oleh sekolah jika ada;
    • Bukti asli slip pembayaran daftar ulang UKT awal.

 

  1. Bagi mahasiswa yang tergolong kelompok UKT 1, 2 dan 3
  •  
    • Pas foto terbaru berwarna ukuran 3 x 4 sebanyak 1 lembar
    • Fotokopi kartu identitas (KTP, SIM, passport) (Cetak dikertas A4):
    • Fotokopi Kartu Keluarga (KK) dilegalisir Lurah/Kepala Desa (Cetak dikertas A4);
    • Bukti kelompok pembayaran UKT 1, 2 atau 3 (Cetak dikertas A4);
    • Menandatangani Pakta Integritas (Cetak dikertas A4);
    • Surat keterangan atau pernyataan tidak sedang menerima beasiswa manapun dibubuhi materai 10.000 (Cetak dikertas A4);
    • Surat keterangan tidak mampu (SKTM) asli dari kelurahan/desa yang diterbitkan minimal dua bulan terakhir;
    • Slip/bukti gaji orang tua asli dua bulan terakhir atau surat keterangan asli dari kelurahan/desa serta;
    • Bukti pembayaran listrik asli dua bulan terakhir atau surat keterangan asli dari RT atau RW;
    • Cetak foto rumah/tempat tinggal tampak depan, belakang, samping, dapur dan kamar mandi;
    • Ijazah SLTA/sederajat dilegalisir atau surat keterangan lulus (SKL) asli;
    • Raport SLTA/sederajat semester I (satu) s.d. VI (enam) dilegalisir ditandatangani pejabat berwenang dan distempel (kertas A4);
    • Bukti prestasi akademik atau peringkat 10 besar di kelas, berupa fotokopi surat keterangan, piagam atau sertifikat dilegalisir jika ada;
    • Bukti prestasi non akademik bidang olah raga, seni, dan sejenisnya, berupa fotokopi piagam/sertifikat dilegalisir oleh sekolah jika ada;
    • Bukti asli slip pembayaran daftar ulang UKT awal.

 

  1. Bagi mahasiswa yang terdampak Covid-19
  •  
    • Pas foto terbaru berwarna ukuran 3 x 4 sebanyak 1 lembar;
    • Kartu identitas (KTP, SIM, passport) (Cetak dikertas A4);
    • Kartu Keluarga (KK) dilegalisir Lurah/Kepala Desa (Cetak dikertas A4);
    • Orang tua/wali meninggal dunia dibuktikan dengan surat keterangan kematian karena covid-19 dari rumah sakit atau pemerintah setempat dengan ditandatangani oleh pejabat berwenang dan dibubuhi stempel basah;
    • Orang tua/wali mendapat pemutusan hubungan kerja dibuktikan dengan surat keterangan PHK karena Covid-19 dari perusahaan atau tempat kerja dengan ditandatangani oleh pejabat berwenang dan dibubuhi stempel basah;
    • Menandatangani Pakta Integritas (Cetak dikertas A4);
    • Surat keterangan atau pernyataan tidak sedang menerima beasiswa manapun dibubuhi materai 10.000;
    • ijazah SLTA/sederajat dilegalisir atau surat keterangan lulus (SKL) asli;
    • Fotokopi raport SLTA/sederajat semester I (satu) s.d. VI (enam) dilegalisir atau cetak IPK ditandatangani pejabat berwenang dan distempel;
    • Bukti prestasi akademik atau peringkat 10 besar di kelas, berupa fotokopi surat keterangan, piagam atau sertifikat dilegalisir jika ada;
    • Bukti prestasi non akademik bidang olah raga, seni, dan sejenisnya, berupa fotokopi piagam/sertifikat dilegalisir oleh sekolah jika ada
    • Bukti asli slip pembayaran daftar ulang UKT awal.

 

  1. Bagi mahasiswa difable yang mengalami cacat bawaan/akibat kecelakaan
  •  
    • Pas foto terbaru berwarna ukuran 3 x 4 sebanyak 1 lembar;
    • Kartu identitas (KTP, SIM, passport) (Cetak dikertas A4);
    • Kartu Keluarga (KK) dilegalisir Lurah/Kepala Desa (Cetak dikertas A4);
    • Surat keterangan dari pimpinan sekolah asal;
    • Menandatangani Pakta Integritas (Cetak dikertas A4);
    • Surat keterangan atau pernyataan tidak sedang menerima beasiswa manapun dibubuhi materai 10.000 (Cetak dikertas A4);
    • ijazah SLTA/sederajat dilegalisir atau surat keterangan lulus (SKL) asli;
    • Fotokopi raport SLTA/sederajat semester I (satu) s.d. VI (enam) dilegalisir (Cetak dikertas A4);
    • Bukti prestasi akademik atau peringkat 10 besar di kelas, berupa fotokopi surat keterangan, piagam atau sertifikat dilegalisir jika ada;
    • Bukti prestasi non akademik bidang olah raga, seni, dan sejenisnya, berupa fotokopi piagam/sertifikat dilegalisir oleh sekolah jika ada;
    • Bukti asli slip pembayaran daftar ulang UKT awal.

 

Download Template Surat

  1. Pakta Integritas KIP KULIAH; Template
  2. Surat Pernyataan Penghasilan Orang tua; Template
  3. Surat Pernyataan Tidak Sedang Menerima Beasiswa Lain. Template

 

Pendaftaran dapat diakses di laman berikut ini:

Pendaftaran DISINI

Information Center

Email

:

beasiswa@apps.uinjkt.ac.id

Telepon

:

021 - 7401925 ext. 1841

Instagram

:

kmhs_uinjkt

Website

:

www.biroaakk.ac.id